Penampakan Kebakaran Hutan Australia Dari Citra Satelit

Berbagisemangat.com – Pantauan satelit yang dirilis oleh Maxar Technologies menunjukkan lokasi kebakaran hutan di sebelah timur Orbost, Australia.⁠

Dewan Asuransi Australia memperkirakan kerugian dari musibah kebakaran dahsyat yang sudah menghanguskan jutaan hektar lahan hutan ini mencapai lebih dari 700 juta dolar Australia.⁠

Sejak September 2019, 25 orang dilaporkan tewas dan jutaan hewan mati terbakar. Menurut kesaksian dari pejabat New South Wales (NSW) menyampaikan api telah menghancurkan 1.588 rumah dan merusak 653 lainnya. ⁠

Asap kebakaran telah menyebar ke kota-kota besar di Australia yakni, Canberra, Sydney, hingga meluas ke Melbourne.⁠

Related posts