Penyerahan Donasi Kepada Dek Zidni

Berbagisemangat.com – Bismillah.. kami laporkan penyerahan amanah donasi dari sahabat baik BERBAGI SEMANGAT sebesar Rp. 12.150.000,- kepada keluarga Dek Zidni.

Kami team Berbagi Semangat yang diwakili oleh @aldy_agustin97, dan @che_huda melaporkan dan menyerahkan secara langsung kepada keluarga Dek Zidni.

KRONOLOGI SAKIT: Dek Zidni terdiagnosis terkena Hidronefosis saat di dalam kandungan berusia 9 bulan. Pada tanggal 2 Oktober 2018 Dek Zidni lahir dan pada saat itu juga dokter melakukan pemeriksaan. Hasil yang di dapat Dek Zidni mengalami infeksi saluran kemih yang mengakibatkan pembengkakan ginjal.

Di RS Harapan Kita, Dek Zidni pernah di rawat di ICU selama 2 minggu karena mengalami Sleep Apnea (lupa nafas) dan demam tinggi. Selain itu Dek Zidni juga mengalami Delay motorik, sehingga tidak dapat tumbuh seperti anak normal.

Operasi adalah salah satu solusi untuk mengatasi infeksi yang dialami Dek Zidni. Namun untuk menjalaninya, Dek Zidni harus dalam keadaan stabil dan berat badan sudah mencukupi.

Dek Zidni membutuhkan banyak biaya karena tidak semua pengobatan di cover BPJS. Selama belum operasi, Dek Zidni masih harus kontrol karena sakitnya sering kambuh. Sedangkan orangtuanya memiliki perekonomian pas-pasan untuk kebutuhan hidup sehari-hari.

DATA DIRI: Muhammad Zidni Musyaffa Al-Kindi adalah anak dari Bapak Eko Ahmad Jumadi dan Ibu Siti Muzlifah. Beralamat di Jalan H Rean GG Padaidi RT 04/01 Pamulang, Banten, Tangerang Selatan.

Kami Team Berbagi Semangat mewakili keluarga Dek Zidni mengucapkan terimakasih kepada sahabat baik BERBAGI SEMANGAT atas donasi yang telah dititipkan melalui program @semangatsedekah Donasi telah kami serahkan kepada keluarga Dek Zidni.

Semoga Allah membalas kebaikan sahabat baik semua, Jazakumullah Khairan Katsira. Aamiin.

 

Lihat postingan ini di Instagram

 

Bismillah.. kami laporkan penyerahan amanah donasi dari sahabat baik BERBAGI SEMANGAT sebesar Rp. 12.150.000,- kepada keluarga Dek Zidni. . Kami team Berbagi Semangat yang diwakili oleh @aldy_agustin97, dan @che_huda melaporkan dan menyerahkan secara langsung kepada keluarga Dek Zidni. . KRONOLOGI SAKIT: Dek Zidni terdiagnosis terkena Hidronefosis saat di dalam kandungan berusia 9 bulan. Pada tanggal 2 Oktober 2018 Dek Zidni lahir dan pada saat itu juga dokter melakukan pemeriksaan. Hasil yang di dapat Dek Zidni mengalami infeksi saluran kemih yang mengakibatkan pembengkakan ginjal. . Di RS Harapan Kita, Dek Zidni pernah di rawat di ICU selama 2 minggu karena mengalami Sleep Apnea (lupa nafas) dan demam tinggi. Selain itu Dek Zidni juga mengalami Delay motorik, sehingga tidak dapat tumbuh seperti anak normal. . Operasi adalah salah satu solusi untuk mengatasi infeksi yang dialami Dek Zidni. Namun untuk menjalaninya, Dek Zidni harus dalam keadaan stabil dan berat badan sudah mencukupi. . Dek Zidni membutuhkan banyak biaya karena tidak semua pengobatan di cover BPJS. Selama belum operasi, Dek Zidni masih harus kontrol karena sakitnya sering kambuh. Sedangkan orangtuanya memiliki perekonomian pas-pasan untuk kebutuhan hidup sehari-hari. . DATA DIRI: Muhammad Zidni Musyaffa Al-Kindi adalah anak dari Bapak Eko Ahmad Jumadi dan Ibu Siti Muzlifah. Beralamat di Jalan H Rean GG Padaidi RT 04/01 Pamulang, Banten, Tangerang Selatan. . Kami Team Berbagi Semangat mewakili keluarga Dek Zidni mengucapkan terimakasih kepada sahabat baik BERBAGI SEMANGAT atas donasi yang telah dititipkan melalui program @semangatsedekah Donasi telah kami serahkan kepada keluarga Dek Zidni. . Semoga Allah membalas kebaikan sahabat baik semua, Jazakumullah Khairan Katsira. Aamiin. . . Informasi Donasi lainnya 👇 FOLLOW @SemangatSedekah FOLLOW @SemangatSedekah . . Dukung Program @SemangatSedekah Untuk “Aksi Nyata Membantu Sesama” . . #BerbagiSemangat #Sedekah #Kemanusiaan

Sebuah kiriman dibagikan oleh SEMANGAT SEDEKAH (@semangatsedekah) pada

Related posts